PT DAVAI KARYA PRATAMA Melatih OLPS PT ELNUSA Keterampilan Juru Ikat (Rigger)
PT. ELNUSA mengirimkan belasan personel Operator Lantai Perawatan Sumur (OLPS) untuk mendapatkan pelatihan keterampilan juru ikat. Perusahaan itu menunjuk PT. DAVAI Karya Pratama sebagai pelatih Sifat industri minyak dan gas (migas) adalah padat teknologi, padat modal, dengan risiko bahaya yang tinggi. Maka mereka yang bekerja di industri migas, tidak lain […]
PT DAVAI KARYA PRATAMA miliki training center baru demi tingkatkan pelayanan pelatihan K3.
PT DAVAI KARYA PRATAMA Perusahaan yang bergerak dibidang pelatihan k3 (Keselamatan, Kesehatan Kerja) pada 14 Agustus 2024 lalu resmikan Fasilitas Training Center DAVAI baru yang beralamat di Jl. Cikunir Raya RT 004/ RW 001 Kelurahan Jaka Mulya, Kecamatan Jatiasih kota Bekasi. Peresmian Training Center DAVAI ini dimaksudkan sebagai penanda bahwa […]